
Gunung Tarub dan gunung Lamongan (Asal kata dari bahasa pandalungan “Klemongan atau Lemongan” yang berarti ”membingungkan”) sedangkan Tarub berasal dari kata “Terop” yang berarti menaungi karena puncaknya yang selalu tertutup awan, terletak di perbatasan dua kabupaten, yakni kabupaten Lumajang (Desa Papringan kecamatan Klakah) dan Kabupaten Probolinggo (Desa Gedangan kecamatan Tiris).
Tarub (left), Lamongan (right)and Plasma Valley (center)
Photo...